
Allhamdulilllah dengan usaha yang keras dari semua panitia dan anggota LPM unsika, akhirnya acara "pelatihan jurnalistik" pada tanggal 13 Maret 2014 telah selesai. acaranya berlangsung sangat tertib. seluruh peserta dari SMA dan sederajat antusias dengan pemateri yang telah di hadirkan dan memberikan dasar bagaimana...